Info PCR, Antigen, dan Rapid Test COVID-19 dari Bandara dan Maskapai (Update 12 Oktober 2021)

PCR-Rapid-Berdasarkan-Maskapai-Travel-Agent-2021

Untuk dapat bepergian, maskapai dan kereta api mensyaratkan penumpang bebas virus corona yang ditunjukkan dengan hasil rapid test non-reaktif. Hal tersebut sesuai dengan Surat Edaran (SE) Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Nomor 7 Tahun 2020 tentang Kriteria dan Persyaratan Perjalanan Orang Dalam Masa Adaptasi Kebiasaan Baru Menuju Masyarakat Produktif dan Aman Corona Virus Disease 2019 […]

Lokasi Tes COVID-19 di Jakarta dan Lab Afiliasi Kemenkes untuk Telemedicine

Tempat-Rapid-Test-dan-PCR-Swab-Test-di-Jakarta

[Pembaruan terakhir: 16 Juli 2021] Di masa pandemi, semua aktivitas harus dijalani dengan protokol pencegahan penyebaran virus Covid-19. Salah satunya adalah bepergian naik pesawat dan kereta api yang mensyaratkan penumpang menunjukkan hasil tes negatif Covid-19. Sebelum bepergian, juga sangat disarankan untuk melakukan PCR atau swab test untuk dapat bepergian dengan rasa aman dan tetap melindungi […]