Waktunya Travel with Confidence, Ini Hotel-Hotel dengan Protokol Kebersihan Maksimal
Penyebaran virus corona membuat masyarakat kesulitan bepergian dan liburan seperti sebelumnya. Setelah diberlakukannya karantina wilayah serta larangan perjalanan, baik domestik maupun internasional, pilihan rekreasi menjadi begitu terbatas. Padahal, kebutuhannya selalu ada, bahkan meningkat akibat berkurangnya aktivitas di luar rumah. Saat ini, rekreasi singkat di hotel atau staycation menjadi pilihan berlibur paling aman untuk masyarakat. Pertanyaannya, […]